Assalamualaikum
guys,
“Disuntik ngga sakit kok dek, cuma kaya digigit semut”
Sering sekali kita mendengar kalimat ini saat kita kecil dulu hendak diimunisasi. Kita bukan membahas masalah disuntiknya, tapi kita akan membahas semut. Hewan kecil yang mempunyai gaya hidup yang sangat terorganisir oleh kawanannya ini sangat mudah dijumpai di kehidupan kita.
Sering sekali kita mendengar kalimat ini saat kita kecil dulu hendak diimunisasi. Kita bukan membahas masalah disuntiknya, tapi kita akan membahas semut. Hewan kecil yang mempunyai gaya hidup yang sangat terorganisir oleh kawanannya ini sangat mudah dijumpai di kehidupan kita.
http://www.domyownpestcontrol.com/images/content/ant.jpg
Ada fakta
yang tertulis dalam Al Quran yang menyebut hewan kecil satu ini. Fakta ini
tertulis pada Surat An-Naml yang artinya merupakan semut. Tapi yang akan kita
bahas adalah fakta sains yang ada pada ayat ke-18.
حَتَّىٰ
إِذَا أَتَوْا عَلَىٰ وَادِ النَّمْلِ قَالَتْ نَمْلَةٌ يَا أَيُّهَا النَّمْلُ
ادْخُلُوا مَسَاكِنَكُمْ لَا يَحْطِمَنَّكُمْ سُلَيْمَانُ وَجُنُودُهُ وَهُمْ لَا
يَشْعُرُونَ
Artinya:
“Hingga apabila mereka
sampai di lembah semut berkatalah seekor semut: Hai semut-semut, masuklah ke
dalam sarang-sarangmu, agar kamu tidak diinjak oleh Sulaiman dan tentaranya,
sedangkan mereka tidak menyadari”
Mari kita
perhatikan pada kata Kalat (قالت) semut (wanita). Di Al Quran tertulis bahwasanya
semut yang tidak bisa terbang di tulis dengan Kalat (قالت) bukan dengan Kala (قال) yang juga berarti semut tapi untuk laki-laki.
Sudah sangat jelas bahwasanya Al Quran pada beribu tahun yang lalu bisa
menyatakan fakta bahwasanya semut tak bersayap adalah wanita. Sedangkan semut
yang mempunyai sayap merupakan semut jantan/laki-laki. Fakta ini sungguh sangat
menakjubkan. Bagaiman mungkin pada saat itu mereka mengetahui mengenai kelamin
semut dari sayapnya. Masya Allah.
Sumber:
http://pestcontrol.about.com/od/diyantcontrol/a/Why-Do-Ants-Have-Wings.htm
http://tafsirq.com/27-an-naml/ayat-18
http://quran.com/27
http://www.speed-light.info/miracles_of_quran/ants.htm
http://tafsirq.com/27-an-naml/ayat-18
http://quran.com/27
http://www.speed-light.info/miracles_of_quran/ants.htm
No comments:
Post a Comment